Metadata
Judul :
Kearifan Lokal di Lingkungan Masyarakat Tengger Pasuruan Jawa Timur
Deskripsi :
​Dari sudut kependudukan dapat dikatakan bahwa ternyata manusia memainkan peranan yang amat sentral dalam mengembang keserasian, keselarasan dan keseimbangan lingkungan hidupnya. Manusia karena ulahnya sendiri yang berlebihan dalam memenuhi kebutuhannya, seringkali menjadi sumber bencana rusaknya lingkungan hidup, yang tanpa disadari melanda dirinya sebagai korban. Pada hal sebenarnya manusia sebagai sumberdaya insani dapat berperan ganda, karena selain berhak menikmati hasil oIahan sumber alam yang cukup berlimpah itu, juga menyandang kewajiban untuk menjaga, memelihara, melestarikan serta meningkatkan mutu dan kualitas lingkungannya. Dengan demikian, sebab pokok kerusakan alam dan penyelamatan lingkungan hidup berada pada tangan manusia.
Pengarang :
-
Waktu Pembuatan :
2000
Tipe :
Topik :
Bahasa :
Indonesia
Subyek :
Tempat :
Deskripsi Fisik :
198 hlm; ilus.
Publikasi Online :
Indonesia Heritage Digital Library
Penerbit Versi Cetak :
Kementerian Kebudayaan dan Pariwisata
Link URL :
-
Social Media