Metadata
Judul :
Pembinaan Nilai-Nilai Budaya Melalui Permainan Rakyat DI Yogyakarta
Deskripsi :
Berbicara masalah permainan maka pikiran kita selalu mengaitkannya dengan anak- anak. Permainan dan anak merupakan dua dunia yang tidak dapat dipisahkan. Hampir sepanjang waktu kehidupannya anak selalu dalam kondisi bermain. Oleh sebab itu dapat dikatakan bahwa permainan seusia umumya dengan manusia, kapan dan dimana ada manusia disitu selalu ada permainan. Permainan yang pertama kali dijumpai oleh anak adalah permainan tradisional yang diperoleh secara turuntemurun. Jadi secara alamiah anak akan bermain dengan permainan tradisional yangdijumpai di lingkungannya, di samping juga permainan yang lain. Gejala seperti itu masih sering dijumpai di daerah pedesaan, sedangkan eli daerah perkotaan permainan tradisional sudah banyak digantikan oleh permainan yang relatif atau "modem".​
Pengarang :
Dra. Christriarti Ariani
Waktu Pembuatan :
1997
Tipe :
Topik :
Bahasa :
Indonesia
Subyek :
Tempat :
Deskripsi Fisik :
203 hlm; ilus.
Publikasi Online :
Indonesia Heritage Digital Library
Penerbit Versi Cetak :
Link URL :
-
Social Media