Indonesia Heritage

 

Metadata

Judul :

Tari Gaplek

Deskripsi :

​Merupakan tarian klasik yang berasal dari daerah Karawang Jawa Barat. Tarian ini merupakan tarian pokok dalam pertunjukan Topeng Banjet Baskom dan masyarakat Karawang menyebutnya "Goyang Karawang". Tarian ini dibawakan oleh tiga orang penari wanita. Pada awalnya ketiga orang penari tersebut masuk pentas dengan arah hadap ke belakang, kemudian para penari melakukan gerakan yang kompak dan gerakan goyang yang dilakukan masing-masing.

Pengarang :

Pusdoksen

Waktu Pembuatan :

08 Agustus 2018

Tipe :

eBook Edisi 2016

Topik :

Tarian Tradisional

Bahasa :

Indonesia

Subyek :

Tempat :

Jawa Barat

Deskripsi Fisik :

10 menit;

Publikasi Online :

Heikelmedia

Penerbit Versi Cetak :

Heikelmedia

Link URL :

-

Tampilkan Koleksi