Indonesia Heritage

 

Metadata

Judul :

Ciawian Tasikmalaya

Deskripsi :

​Seni Ciawian/Pagerageungan merupakan salah satu seni Sunda Karawitan Tasikmalaya yang lahir sekitar tahun 1625 pada masa R. Demang Suradikusumah, saat Ciawi masih tergabung dengan pemerintahan Sumedang. "Konon katanya Demang Suradikusumah merupakan orang yang pertama ngabukbak hutan dan tinggal di Ciawi. Pada mulanya, mamaos hanya untuk mengungkapkan perasaan suka maupun duka serta gambaran kondisi daerahnya”, seiring dengan waktu dan berkembangnya masyarakat di Ciawi, maka seni Ciawian semakin disukai dan diikuti masyarakat lainnya.

Pengarang :

Pusdoksen

Waktu Pembuatan :

2005

Tipe :

eBook Edisi 2016

Topik :

Musik Tradisional

Bahasa :

Indonesia

Subyek :

Tempat :

Jawa Barat

Deskripsi Fisik :

40 menit

Publikasi Online :

Heikelmedia

Penerbit Versi Cetak :

Heikelmedia

Link URL :

-

Tampilkan Koleksi