Metadata
Judul :
Kesultanan Aceh
Deskripsi :
​Sejarah Aceh sebelum permulaan abad ke-16, sama sekali berada dalam kegelapan. Dalam berita dari orang-orang Cina, Arab dan Eropah, yang mengunjungi Sumatera sebelumwaktu itu , atau dari ceritera lisan, sama sekali tidak disinggung-singgung dan kalaupun ada hanya sepintas lalu saja. Oleh hasrat yang begitu besar, kadang-kadang orang mengidentiflkasikan nama-nama tempat yang didapatnya seperti cara di atas yang hanya sedikit saja menyerupai bunyi/sebutan nama daerah atau kampung di Sumatera. Mengenai sejarah asal-usul kesultanan itu sendiri , keadaannya menjadi kabur karena ceritera dari mulut kemulut yang merupakan dasar penyelidikan para ahli sangat berbeda satu sama lain.
Pengarang :
Hoesin Djajadiningrat
Waktu Pembuatan :
1984
Tipe :
Topik :
Bahasa :
Indonesia
Subyek :
Tempat :
Nanggroe Aceh Darussalam
Maluku
Deskripsi Fisik :
-
Publikasi Online :
Indonesia Heritage Digital Library
Penerbit Versi Cetak :
Link URL :
-
Social Media