Metadata
Judul :
Perahu Madura
Deskripsi :
​Madura adalah sebuah kepulauan yang kecil saja diantara kepulauan Indonesia yang besar. Terletak pada bagian Tirnur laut Pulau Jawa. Dalam peta bagaikan seekor binatang yang sedang tidur. Madura termasuk dalam Propinsi Jawa Timur, ex karesidenan Madura dengan empat Kabupaten, yaitu: Bangkalan, Sampang, Pamekasan dan Sumenep. Terletak diantara 6° Lintang Selatan dan 7°.20 Lintang Selatan atau 112° 40 Bujur Timur dan 116° Bujur Timur. Madura terdiri dari Pulau Madura daratan, pulau Kangean, pulau Sepudi, Pulau Raas, Pulau Sapekan dan berpuluh-puluh pulau besar kecil berserakan, ada yang lebih dekat dengan Pulau Kalimantan ataupun Pulau Sulawesi, yang seluruhnya berjumlah 67 buah pulau.
Pengarang :
Sulaiman B.A
Waktu Pembuatan :
1981
Tipe :
Topik :
Bahasa :
Indonesia
Subyek :
Tempat :
Deskripsi Fisik :
-
Publikasi Online :
Indonesia Heritage Digital Library
Penerbit Versi Cetak :
Link URL :
-
Social Media